
Pada hari senin 24 februari 2025 telah dilaksanakan audiensi antara puskesmas arjosari dengan pemerintah desa jatimalang terkait anggaran poyandu dan stunting desa jatimalang. kegiatan ini dihadiri oleh seluruh perangkat desa dan pihak puskesmas diwakili oleh kepala puskesmas sendiri beserta tim.
